Kepala Rupbasan Beserta Jajaran dan PPNPN Laksanakan Upacara Peringati Harlah Pancasila 1 Juni 2024

Indramayu//insanpenarakyat.com – Dengan berpakaian busana adat Nusantara Kepala Rupbasan Indramayu Nanang Badruzaman beserta jajaran dan PPNPN melaksanakan upacara memperingati 1 Juni 2024 di halaman kantor Rupbasan Indramayu.

Nanang selaku inspektur upacara dan membaca amanat dari Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) RI Yudian Wahyudi. (02/06/2024).

Peringatan hari lahir Pancasila 2024 ini mengambil tema “Pancasila Jiwa Pemersatu Bangsa Menuju Indonesia Emas 2045,” tema ini mengandung makna Pancasila menyatukan kita dengan berbagai suku, Agama, Budaya dan bahasa dalam menyongsong 100 tahun Indonesia Emas yang maju Mandiri dan berdaulat.

Didalam Pancasila terkandung nilai-nilai yang menjunjung nilai inklusivitas, toleransi dan gotong royong keberagaman yang ada merupakan berkat yang dirajut dalam indentitas nasional “Bine Tunggal Ika” dan Nanag juga mengajak komponen bangsa di manapun berada untuk membumikan nilai-nilai Pancasila ke setiap aspek kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegars.

Pancasila harus kita jiwai dan pedomani agar menjadi ideologi yang bekerja, dirasakan kehadirannya dan manfaatnya oleh masyarakat Indonesia.

“Dengan semangat Pancasila yang kuat saya yakin seluruh tantangan yang akan dihadapi bangsa Indonesia akan teratasi. Apalagi ditengah krisis global Indonesia berhasil menjaga stabilitas ekonomi, sosial dan politik,”terang Nanang.

“Diakhir sambutannya Nanag mengajak seluruh komponen bangsa untuk bersama-sama merawat anugerah Pancasila melalui peringatan hari lahir Pancasila dan berkolaborasi menjaga kerukunan serta keutuhan sebagai wujud pengalaman Pancasila semoga peringatan hari lahir Pancasila ini dapat memompa semangat kita untuk terus mengamalkan Pancasila demi Indonesia yang maju, adil, makmur, dan berwibawa di kancah dunia,”pungkasnya.

(Jaya)

  • Related Posts

    Peringati Halal Bi Halal dan Santunan Anak Yatim Keluarga Krakal, Krangkeng – Kalianyar Ke-11

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Komunitas Tenaga Kerja Indonesia memperingati Halal bi halal yang tergabung dalam keluarga Krangkeng – Kalianyar (Krakal) memberikan santunan kepada Anak Yatim dan Jompo di Ulang tahunnya yang ke…

    Babinsa Desa Sukaselamet Monitoring Dorong Petani Jual Gabah Ke Bulog

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Babinsa Koramil 1617/Gubus Wetan. Kodim 0616/Indramayu. Sertu Kusno terjun langsung membantu tim dari Bulog, yang sedang melakukan kegiatan penyerapan gabah milik Petani, kegiatan ini dilaksanakan, Selasa (15/4/2025). Bersama…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Forum Konsultasi Publik, Bupati Lucky Hakim Ajak Seluruh Pihak Ambil Peran Sukseskan Pembangunan di Kabupaten Indramayu

    • By Adm1n
    • April 17, 2025
    • 19 views
    Forum Konsultasi Publik, Bupati Lucky Hakim Ajak Seluruh Pihak Ambil Peran Sukseskan Pembangunan di Kabupaten Indramayu

    Bupati Indramayu Tegaskan Komitmen Wujudkan Kabupaten Layak Anak 2025, Lucky Hakim: Anak-anak Investasi Masa Depan

    • By Adm1n
    • April 17, 2025
    • 23 views
    Bupati Indramayu Tegaskan Komitmen Wujudkan Kabupaten Layak Anak 2025, Lucky Hakim: Anak-anak Investasi Masa Depan

    Hadiri Halalbihalal MUI Kabupaten Indramayu, Wabup Syaefudin: Momentum Memperkuat Sinergi Ulama dan Umara

    • By Adm1n
    • April 17, 2025
    • 16 views
    Hadiri Halalbihalal MUI Kabupaten Indramayu, Wabup Syaefudin: Momentum Memperkuat Sinergi Ulama dan Umara

    Kejari Indramayu Musnahkan Barang Bukti 128 Perkara, Bupati Lucky Hakim: Kita Perang Terhadap Pelaku Kejahatan

    • By Adm1n
    • April 17, 2025
    • 14 views
    Kejari Indramayu Musnahkan Barang Bukti 128 Perkara, Bupati Lucky Hakim: Kita Perang Terhadap Pelaku Kejahatan

    Jenguk Korban KDRT, Lucky Hakim : Jangan Ada Celah Bagi Perempuan Jadi Korban Kekerasan

    • By Adm1n
    • April 17, 2025
    • 12 views
    Jenguk Korban KDRT, Lucky Hakim : Jangan Ada Celah Bagi Perempuan Jadi Korban Kekerasan

    Turnamen Sepak Bola Desa Plumbon Berlangsung Meriah

    • By Adm1n
    • April 17, 2025
    • 13 views
    Turnamen Sepak Bola Desa Plumbon Berlangsung Meriah