Jalan di Cor, Warga Juntinyuat Gelar Syukuran Doa dan Makan Bersama

Indramayu//insanpenarakyat.com – Bentuk rasa syukur jalan sudah di cor masyarakat sambimaya blok sambilawang lor kecamatan Juntinyuat kabupaten Indramayu gelar doa dan makan bersama.

Acara tersebut di ikuti oleh seluruh warga sambimaya,blok sambilawang lor dan dari kalangan anak anak hingga dewasa berlangsung khidmat pada Selasa malam (27/8/2024).

Sudilah warga sambimaya mengucapkan terimakasihnya kepada pemerintah dan dewan yang telah memberikan aspirasinya”Alhamdulillah saya ucapkan terimakasih jalan sambilawang lor telah di cor, terimakasih kepada Bupati Indramayu dan dewan Suhendri semoga kedepannya jalan cor ini bisa di lanjutkan hingga ujung jalan ini”ucapnya.

Hal tersebut di benarkan oleh Suhendri selaku dewan dari partai PDI perjuangan,dalam sambutannya menyampaikan”Alhamdulillah terima kasih ibu bapa yang telah hadir,tahun ini saya bisa bisa mengaspirasikan pengecoran jalan di desa sambimaya blok sambilawang lor,mudah mudahan,tahun depan bisa di lanjutkan kembali pengecoran jalan ini hingga tuntas.dan mohon doa restunya ibu bapa pada tanggal 30 Agustus saya di Lantik kembali menjadi anggota DPRD kabupaten Indramayu.terutama saya sehat dalam menjalankan tugas kedua kalinya.dan tidak ada halangan apapun untuk saya”pungkasnya.

Acara doa dan makan bersama tersebut,
Masyarakat antusias hadir dan membuat syukuran berupa tumpeng dan lauk pauk semewah mungkin agar bisa di makan bersama sama.

(Khaerudin)

  • Related Posts

    Tingkatkan Kesejahteraan Nelayan, KKP dan Pemkab Indramayu Revitalisasi 18 Ribu Hektare Tambak Jadi Budidaya Nila Salin

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) bersama Pemerintah Kabupaten Indramayu terus berupaya meningkatkan kesejahteraan nelayan melalui program revitalisasi tambak. Salah satu langkah konkret yang dilakukan adalah dengan mengubah 18…

    Indramayu Resmikan Aplikasi JAMKESAYU untuk Tingkatkan Pelayanan Kesehatan

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Pemerintah Kabupaten Indramayu terus berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan kesehatan bagi masyarakat, dengan mengoptimalkan pemanfaatan teknologi digital. Sehubungan dengan tercapainya Universal Health Coverage (UHC) di Kabupaten Indramayu dan meningkatkan…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Tingkatkan Kesejahteraan Nelayan, KKP dan Pemkab Indramayu Revitalisasi 18 Ribu Hektare Tambak Jadi Budidaya Nila Salin

    • By Adm1n
    • November 15, 2024
    • 9 views
    Tingkatkan Kesejahteraan Nelayan, KKP dan Pemkab Indramayu Revitalisasi 18 Ribu Hektare Tambak Jadi Budidaya Nila Salin

    Indramayu Resmikan Aplikasi JAMKESAYU untuk Tingkatkan Pelayanan Kesehatan

    • By Adm1n
    • November 15, 2024
    • 7 views
    Indramayu Resmikan Aplikasi JAMKESAYU untuk Tingkatkan Pelayanan Kesehatan

    Paslon 03 Nina-Tobroni Disambut Antusias Warga dalam Kampanye di Kelurahan Kepandean Indramayu

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 9 views
    Paslon 03 Nina-Tobroni Disambut Antusias Warga dalam Kampanye di Kelurahan Kepandean Indramayu

    Indramayu Lakukan Langkah Besar Turunkan Stunting

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 20 views
    Indramayu Lakukan Langkah Besar Turunkan Stunting

    Direktur Utama Perumda Tirta Darma Ayu, Klarifikasi Terkait Hadir Dalam Debat Paslon Bupati dan Wakil Bupati Indramayu

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 70 views
    Direktur Utama Perumda Tirta Darma Ayu, Klarifikasi Terkait Hadir Dalam Debat Paslon Bupati dan Wakil Bupati Indramayu

    HUT KPI ke-7, Kilang Pertamina Balongan Gelar Syukuran Potong Tumpeng

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 15 views
    HUT KPI ke-7, Kilang Pertamina Balongan Gelar Syukuran Potong Tumpeng