Pemkab Indramayu Stabilkan Harga Pangan Melalui Gerakan Pangan Murah

Indramayu//insanpenarakyat.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Indramayu terus memperkuat komitmennya dalam menjaga stabilitas harga pangan dan pengendalian inflasi melalui serangkaian aksi nyata. Salah satunya dengan menggelar operasi pasar murah yang digelar…

Jelang Idul Fitri, Polres Indramayu Gelar Operasi Ketupat Lodaya 2025

Indramayu//insanpenarakyat.com – Setelah melaksanakan rapat koordinasi (Rakor) Lintas Sektoral persiapan dan kesiapan pengamanan hari raya Idul Fitri 1446 H, Polres Indramayu melaksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Lodaya 2025 kesiapan…

Pemkab Indramayu Perkuat Perlindungan Perempuan, Anak, dan Pekerja Migran

Indramayu//insanpenarakyat.com – Pemerintah Kabupaten Indramayu menerima audiensi dari berbagai organisasi isu perempuan dan perlindungan anak yang menyampaikan praktik baik dan rekomendasi terkait perlindungan perempuan, anak, serta pekerja migran, pada Rabu…

Ketua DPRD Kabupaten Indramayu Ucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H

Indramayu//insanpenarakyat.com – Segenap Keluarga Besar Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Indramayu. H. Haryono, M.Si. Ketua DPRD Indramayu mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025 M. Minal Aidzin Wal…

Plt. Kadisduk-P3A Kabupaten Indramayu, Ucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H

Indramayu//insanpenarakyat.com – Segenap Keluarga Besar Plt. Kepala Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Indramayu. Hj. Cicih Sukarsih, S.ST., M.Hkes. mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri…

Plt. Kepala Dinas Sosial Kabupaten Indramayu, Ucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H

Indramayu//insanpenarakyat.com – Segenap Keluarga Besar Plt. Kepala Dinas Sosial Kabupaten Indramayu. Sidik Tri Hartono, AP, M.Si. mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025 M. Minal Aidzin Wal Faidzin.…

Keluarga Besar DPKPP Kabupaten Indramayu, Ucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H

Indramayu//insanpenarakyat.com – Segenap Keluarga Besar Kepala Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan Kabupaten Indramayu, Erpin Marpinda, S.Sos., S.H., M.H., Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H/ 2025 M. Minal…

Jalan Rusak Sering Dilewati Dump Truck, Wabup Syaefudin Sidak Lokasi Galian C

Indramayu//insanpenarakyat.com – Banyaknya keluhan masyarakat terkait jalan rusak karena sering dilalui dump truck pengangkut galian tanah merah di Desa Loyang dan Amis Kecamatan Cikedung, Wakil Bupati Indramayu H. Syaefudin melakukan…

Mahasiswa STIK-PTIK Laksanakan KKN di Indramayu, Bupati Lucky Hakim Berikan Pesan Motivasi

Indramayu//insanpenarakyat.com – Pendopo Kabupaten Indramayu kedatangan mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian (STIK-PTIK) yang sedang menjalankan program Kuliah Kerja Nyata (KKN), Kamis (20/3/2025). STIK-PTIK sendiri merupakan lembaga pendidikan kedinasan dan akademik…

Dimulai, Rehabilitasi Jalan Berlubang di Kabupaten Indramayu

Indramayu//insanpenarakyat.com – Pemerintah Kabupaten Indramayu memulai program rehabilitasi jalan berlubang di wilayahnya sebagai upaya meningkatkan aksesibilitas dan kenyamanan bagi masyarakat. Terutama menjelang musim mudik Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah.…