Koalisi Rakyat Indramayu Bersatu Yang Terdiri Dari 9 Partai Siap Lakukan Komunikasi Politik

Indramayu//insanpenarakyat.com – Koalisi Rakyat Indramayu Bersatu atau KIRAB Wiralodra yang merupakan koalisi 9 partai politik, lakukan komunikasi politik jelang Pilkada Indramayu 2024, bertempat di Rumah Makan Dermayu Terace desa Dukuh kecamatan Indramayu, Minggu (09/06/2024).

KIRAB Wiralodra ngopi bareng Kang H. Syaefudin, SH. ketua Golkar kabupaten Indramayu. Hal ini merupakan salah satu agenda KIRAB Wiralodra yaitu penjajahan atau komunikasi politik dengan salah satu Bakal Calon Bupati Indramayu.
Seperti kita ketahui, H Syaefudin, SH adalah salah satu Kader Partai Golkar yang mendapatkan surat tugas dari DPP Partai Golkar. Jadi tidak ada salahnya KIRAB Wiralodra mencoba melakukan komunikasi politik, Kata Bro Jun sebagai Jubir KIRAB Wiralodra.

Hadir dalam pertemuan tersebut dari Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Hanura, Gelora, Garuda, PPP, Prima, PBB dan Partai Buruh. H, Syaefudin didampingi Wakil Ketua Golkar Indramayu, H. Mulya Sejati.

Kami pingin tahu apa sih visi misi dan rencana kedepan Bacabup jika mendapatkan rekomendasi sebagai Cabup dan pada ahirnya bisa memenangkan Pilbup. Jangan sampai kami hanya dijadikan alat merebut kekuasaan, setelahnya dilupakan. Ditelpon susah, gak balas chat, mau ketemu susah, Kata Suyanto ketua partai Gelora kabupaten Indramayu.

Sementara H. Ahmad Fathoni sebagai koordinator KIRAB Wiralodra menegaskan bahwa silaturrahmi KIRAB Wiralodra dengan kang Udin adalah bentuk komunikasi untuk mendapatkan gambaran / Figur calon pemimpin Indramayu kedepan. KIRAB Wiralodra belum menentukan dukungan ke Bacabup manapun, tapi kami mengumpulkan data dan berbagai informasi terkait Bacabup yang akan kami bahas dalam rapat rapat KIRAB Wiralodra. Barulah kami akan memutuskan kemana arah dukungan KIRAB Wiralodra,” Tutup Fathoni.

(Dulyaman)

  • Related Posts

    Tingkatkan Kesejahteraan Nelayan, KKP dan Pemkab Indramayu Revitalisasi 18 Ribu Hektare Tambak Jadi Budidaya Nila Salin

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) bersama Pemerintah Kabupaten Indramayu terus berupaya meningkatkan kesejahteraan nelayan melalui program revitalisasi tambak. Salah satu langkah konkret yang dilakukan adalah dengan mengubah 18…

    Indramayu Resmikan Aplikasi JAMKESAYU untuk Tingkatkan Pelayanan Kesehatan

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Pemerintah Kabupaten Indramayu terus berkomitmen untuk meningkatkan pelayanan kesehatan bagi masyarakat, dengan mengoptimalkan pemanfaatan teknologi digital. Sehubungan dengan tercapainya Universal Health Coverage (UHC) di Kabupaten Indramayu dan meningkatkan…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Tingkatkan Kesejahteraan Nelayan, KKP dan Pemkab Indramayu Revitalisasi 18 Ribu Hektare Tambak Jadi Budidaya Nila Salin

    • By Adm1n
    • November 15, 2024
    • 10 views
    Tingkatkan Kesejahteraan Nelayan, KKP dan Pemkab Indramayu Revitalisasi 18 Ribu Hektare Tambak Jadi Budidaya Nila Salin

    Indramayu Resmikan Aplikasi JAMKESAYU untuk Tingkatkan Pelayanan Kesehatan

    • By Adm1n
    • November 15, 2024
    • 10 views
    Indramayu Resmikan Aplikasi JAMKESAYU untuk Tingkatkan Pelayanan Kesehatan

    Paslon 03 Nina-Tobroni Disambut Antusias Warga dalam Kampanye di Kelurahan Kepandean Indramayu

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 9 views
    Paslon 03 Nina-Tobroni Disambut Antusias Warga dalam Kampanye di Kelurahan Kepandean Indramayu

    Indramayu Lakukan Langkah Besar Turunkan Stunting

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 20 views
    Indramayu Lakukan Langkah Besar Turunkan Stunting

    Direktur Utama Perumda Tirta Darma Ayu, Klarifikasi Terkait Hadir Dalam Debat Paslon Bupati dan Wakil Bupati Indramayu

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 74 views
    Direktur Utama Perumda Tirta Darma Ayu, Klarifikasi Terkait Hadir Dalam Debat Paslon Bupati dan Wakil Bupati Indramayu

    HUT KPI ke-7, Kilang Pertamina Balongan Gelar Syukuran Potong Tumpeng

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 15 views
    HUT KPI ke-7, Kilang Pertamina Balongan Gelar Syukuran Potong Tumpeng