Bupati Nina Agustina, Dorong Ketua TP PKK Andil dan Peduli Stunting

Indramayu//insanpenarakyat.com – Stunting merupakan sebutan bagi gangguan pertumbuhan pada anak. Penyebab utama dari stunting adalah kurangnya asupan nutrisi selama masa pertumbuhan anak. Bupati Indramayu Hj. Nina Agustina Dorong Ketua TP PKK untuk andil dalam penanganan stunting di wilayah kerja masing-masing.

Ketua TP PKK Kecamatan Lelea Ny. Ade Rahayu turun langsung pantau kegiatan makan bersama dalam pemberian makanan tambahan bagi anak stunting. Kegiatan tersebut didampingi Kepala UPTD Puskesmas Lelea, dr. Kurniawan, dan Kasi Kesos Kecamatan Lelea, Riswati, SE bertempat di Balai Desa Cempeh Kecamatan Lelea, Kamis (20/06/2024).

Dengan kesungguhan dan keseriusan Ibu Bupati Nina Agustina, insya Allah angka Stunting di Kabupaten Indramayu khususnya wilayah kerja Kecamatan Lelea semakin berkurang dengan cepat. Ungkap Ketua TP PKK Kecamatan Lelea, Ade Rahayu.

Sesuai dengan arahan Bupati Indramayu, upaya penurunan stunting tidak hanya dilakukan oleh Tim Kesehatan saja, tetapi diharapkan bisa dilakukan oleh semua pihak. Dengan adanya sinergi dan kerja sama di berbagai sektor pemerintahan diharapkan bisa menurunkan angka stunting di Indramayu, ungkap Kapus Lelea, dr. Kurniawan.

(Yasin)

  • Related Posts

    Maksimalkan Fungsi dan Peran Posyandu, Bupati Nina Agustina Resmikan Posyandu Jeruk Keprok

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Pemerintah Kabupaten Indramayu kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan pelayanan kesehatan masyarakat dengan memaksimalkan fungsi dan peran Posyandu yang ada di tengah-tengah masyarakat. Salah satu Posyandu yang memaksimalkan fungsi…

    Bupati Indramayu Resmikan Posyandu Jeruk Keprok

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Pemerintah Kabupaten Indramayu kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan pelayanan kesehatan masyarakat dengan memaksimalkan fungsi dan peran Posyandu yang ada di tengah-tengah masyarakat. Salah satu Posyandu yang memaksimalkan fungsi…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Tingkatkan Kesejahteraan Nelayan, KKP dan Pemkab Indramayu Revitalisasi 18 Ribu Hektare Tambak Jadi Budidaya Nila Salin

    • By Adm1n
    • November 15, 2024
    • 10 views
    Tingkatkan Kesejahteraan Nelayan, KKP dan Pemkab Indramayu Revitalisasi 18 Ribu Hektare Tambak Jadi Budidaya Nila Salin

    Indramayu Resmikan Aplikasi JAMKESAYU untuk Tingkatkan Pelayanan Kesehatan

    • By Adm1n
    • November 15, 2024
    • 8 views
    Indramayu Resmikan Aplikasi JAMKESAYU untuk Tingkatkan Pelayanan Kesehatan

    Paslon 03 Nina-Tobroni Disambut Antusias Warga dalam Kampanye di Kelurahan Kepandean Indramayu

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 9 views
    Paslon 03 Nina-Tobroni Disambut Antusias Warga dalam Kampanye di Kelurahan Kepandean Indramayu

    Indramayu Lakukan Langkah Besar Turunkan Stunting

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 20 views
    Indramayu Lakukan Langkah Besar Turunkan Stunting

    Direktur Utama Perumda Tirta Darma Ayu, Klarifikasi Terkait Hadir Dalam Debat Paslon Bupati dan Wakil Bupati Indramayu

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 71 views
    Direktur Utama Perumda Tirta Darma Ayu, Klarifikasi Terkait Hadir Dalam Debat Paslon Bupati dan Wakil Bupati Indramayu

    HUT KPI ke-7, Kilang Pertamina Balongan Gelar Syukuran Potong Tumpeng

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 15 views
    HUT KPI ke-7, Kilang Pertamina Balongan Gelar Syukuran Potong Tumpeng