Menjelang Pergantian Tahun: Wabup Syaefudin Hadiri Rakor Sinergi Digitalisasi, Stabilitas Harga, dan Pengelolaan Mobilitas untuk HKBN
Indramayu//insanpenarakyat.com – Wakil Bupati Indramayu Syaefudin menghadiri rapat koordinasi Sinergi Digitalisasi dan Digitalisasi, Stabilitasi Harga, dan Pengelolaan Mobilitas untuk Hari Besar Keagamaan Nasional (HKBN) di Garut, Selasa (9/12/25). Wabup Syaefudin…
Dinkes Indramayu Jadikan Entry Data di Posyandu Sebagai Data Awal Pencegahan Stunting
Indramayu//insanpenarakyat.com – Upaya percepatan penurunan stunting di Kabupaten Indramayu terus mendapat perhatian. Berbagai langkah dilakukan agar angka stunting terus menurun. Langkah Pemerintah Kabupaten Indramayu menekan angka stunting melalui Dinas Kesehatan,…
Distribusi Logistik Digital Pilwu Serentak 2025 Mulai Dibagikan, 139 Unit Perangkat Siap Disalurkan
Indramayu//insanpenarakyat.com – Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Indramayu mulai mendistribusikan logistik digital ke empat wilayah utama. โTahapan ini menandai kesiapan teknis daerah dalam menerapkan sistem pemungutan suara berbasis…
Jaga Kestabilan Harga, DKPP Indramayu Gelar Gerakan Pangan Murah
Indramayu//insanpenarakyat.com – Pemerintah Kabupaten Indramayu melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) menggelar kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM). Acara ini disambut antusias oleh masyarakat. GPM yang berlangsung Selasa pagi (8/12/25…
Jelang Pilwu 2025, Sinergi Lintas Sektor Diperkuat
Indramayu//insanpenarakyat.com – Pemilihan Kuwu (Pilwu) yang dikenal sebagai pesta demokrasi desa, apabila tidak dikelola dengan baik, dapat menimbulkan konflik. Apalagi kalau sudah menjelang hari โhโ, tentu tingkat kerawanannya sangat tinggi.โโTantangan…
Ahmad Khoeri, Sang Pegiat Literasi Dari SMPN 1 Bangodua Kabupaten Indramayu Raih Penghargaan Guru Berdaya 2025
Indramayu//insanpenarakyat.com – Ahmad Khoeri, guru UPTD SMPN 1 Bangodua, Kabupaten Indramayu, mengharumkan nama Kabupaten Indramayu. Atas kiprahnya yang gigih di bidang Literasi, ia diganjar Penghargaan Guru Berdaya 2025, untuk Kategori…
Indramayu Bangkit Bersuara: Panggung Budaya Lawan Kekerasan terhadap Perempuan
Indramayu//insanpenarakyat.com – Kasus kekerasan terhadap perempuan masih terus terjadi. Terutama pada kelompok rentan yang kerap teraniaya dan menjadi korban. Mirisnya, banyak korban kekerasan yang memilih diam seribu bahasa. Hal ini…
Profiling ASN 2025, Program Ampuh Pemetaan Keahlian Pejabat
Indramayu//insanpenarakyat.com – Pemerintah Kabupaten Indramayu melalui BKPSDM mengadakan kegiatan profiling ASN 2025. Kegiatan ini terbagi dalam dua gelombang. Pada gelombang pertama, sebanyak 180 ASN telah mengikuti profiling dengan lancar. Disusul…
53 Doktor IPB Teliti Indramayu: Dari Aberasi Sampai Masa Depan Pangan
Indramayu//insanpenarakyat.com – Sebanyak 53 mahasiswa Program Doktor (S3) Ilmu Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan (PSL) Institut Pertanian Bogor (IPB University) melakukan kunjungan studi lapangan ke Kabupaten Indramayu. Kegiatan ini…
DPMD Indramayu Perkuat Kesiapan Pilwu Digital 2025 Lewat Sosialisasi Teknis
Indramayu//insanpenarakyat.com – Pemilihan Kuwu (Pilwu) Hybrid (gabungan antara metode manual dan digital) akan digelar pada 10 Desember 2025 mendatang. Khusus untuk mekanisme digital, pelaksanaan ini menjadi langkah baru sekaligus inovasi…














