PPWI Indramayu Berikan Pengetahuan UU ITE, dan Pengertian Jurnalistik ke 277 Peserta MPLS, SMA N 1 Lohbener

Indramayu//insanpenarakyat.com – Persatuan Pewarta Warga Indonesia (DPC-PPWI) Indramayu memberikan pengetahuan dan penjelasan UU ITE serta pengertian Jurnalistik ke 277 peserta Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMA N 1 Lohbener, Selasa (16/07/2024).

Salah satu anggota DPC PPWI Indramayu saat memberikan materi ke 277 peserta Aan Haryati mengatakan pentingnya pemahaman serta cerdas terhadap penggunaan Media sosial.

” Pentingnya Pemahaman dan Pengarahan yang tepat serta cerdas dalam menggunakan Media Sosial sesuai dengan aturan UU ITE “, jelas Aan.

Dalam Pengarahan tersebut Sikap antusias dari Para Peserta MPLS sangat baik bahkan Para Peserta tidak senggang untuk melontarkan beberapa pertanyaan baik seputar Dunia Jurnalis ataupun dari Penggunaan Media Sosial yang Benar, adapun beberapa Pertanyaan dari Peserta yaitu Perbedaan antara Jurnalis dan wartawan,Hukuman bagi yang melanggar UU ITE dan Bagaimana Menggunakan Media Sosial serta tau batasan dalam penggunaannya salah satu Peserta yang bernama Ghea.

” Saya Ghea , Saya masih bingung apa bedanya Jurnalis atau wartawan,dan kenapa setiap ada kejadian wartawan selalu tau ada kejadian “, ujar Peserta MPLS.

Dari kegiatan pada hari ini, akhirnya Peserta MPLS mengetahui batasan serta bagaimana cara penggunaan Media sosial serta pemahaman tentang UU ITE agar kedepannya para siswa bisa lebih cerdas dan lebih bijak dalam penggunaan.

(Feri)

  • Related Posts

    Milad Ke-17, SMAN 1 Kedokan Bunder Tampilkan Siswa-Siswi Real Star Untuk Dunia

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 1 Kedokanbunder memperingati anniversary mereka yang ke-17. Acara yang digelar di halaman sekolah berlangsung khidmat dan meriah pada Rabu (6/11/2024). Sebuah panggung berdiri…

    Pkbm Sekar Tanjung Adakan Pembagian Ijazah Program Kejar Paket (Ja Ket) Kecamatan Juntinyuat Tahun 2024

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Kegiatan Pembagian ijazah program Kejar Paket (Ja Ket), yang merupakan bagian dari 10 program nya Bupati Indramayu Nina Agustina yang dilaksanakan di Gedung Aula Kecamatan Juntinyuat pada Jumat…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Tingkatkan Kesejahteraan Nelayan, KKP dan Pemkab Indramayu Revitalisasi 18 Ribu Hektare Tambak Jadi Budidaya Nila Salin

    • By Adm1n
    • November 15, 2024
    • 10 views
    Tingkatkan Kesejahteraan Nelayan, KKP dan Pemkab Indramayu Revitalisasi 18 Ribu Hektare Tambak Jadi Budidaya Nila Salin

    Indramayu Resmikan Aplikasi JAMKESAYU untuk Tingkatkan Pelayanan Kesehatan

    • By Adm1n
    • November 15, 2024
    • 8 views
    Indramayu Resmikan Aplikasi JAMKESAYU untuk Tingkatkan Pelayanan Kesehatan

    Paslon 03 Nina-Tobroni Disambut Antusias Warga dalam Kampanye di Kelurahan Kepandean Indramayu

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 9 views
    Paslon 03 Nina-Tobroni Disambut Antusias Warga dalam Kampanye di Kelurahan Kepandean Indramayu

    Indramayu Lakukan Langkah Besar Turunkan Stunting

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 20 views
    Indramayu Lakukan Langkah Besar Turunkan Stunting

    Direktur Utama Perumda Tirta Darma Ayu, Klarifikasi Terkait Hadir Dalam Debat Paslon Bupati dan Wakil Bupati Indramayu

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 72 views
    Direktur Utama Perumda Tirta Darma Ayu, Klarifikasi Terkait Hadir Dalam Debat Paslon Bupati dan Wakil Bupati Indramayu

    HUT KPI ke-7, Kilang Pertamina Balongan Gelar Syukuran Potong Tumpeng

    • By Adm1n
    • November 14, 2024
    • 15 views
    HUT KPI ke-7, Kilang Pertamina Balongan Gelar Syukuran Potong Tumpeng