Masyarakat Blok Dasir Gelar Syukuran Jalan Selesai di Hotmik

Indramayu//insanpenarakyat.com – Sebagai wujud syukur atas pembangunan jalan hotmik masyarakat desa Jayamulya , Blok Dasir, Kecamatan Kroya, bersama Camat Kroya Heka Sugoro, S.I.P., M.Si., Kepala Desa Rustani, Perangkat Desa, dan masyarakat melakukan doa syukuran Tepatnya di badan jalan Blok Dasir pada Selasa (27/08/2024).

Dikesempatan itu Camat kroya Heka Sugoro menuturkan, masyarakat Blok Dasir sangat berterima kasih kepada Pemerintah Daerah yang telah melakukan pembangunan jalan hotmik dengan melakukan do’a syukuran.

Alhamdulillah karena rasa syukur masyarakat Blok Dasir, umumnya desa Jayamulya Bersatu, atas terlaksananya pekerjaan jalan PU sehingga masyarakat terpanggil datang ke tempat ini untuk melakukan Do’a syukuran. Karena pembangunan jalan PU blok Dasir sudah selesai.

“maka dari itu Rustani sebagai kepala Desa Jayamulya juga sangat bersyukur, sangat mendukung, atas kebijakan Ibu Bupati Nina Agustina telah memberikan apa yang diinginkan masyarakat selama ini. Sekarang masyarakat sudah menikmati dan merasakan apa yang diberikan oleh pemerintah daerah,” Kata Rustani usai melaksanakan do’a syukuran.

Senada, Toko masyarakat Sutara juga menyampaikan rasa terima kasih kepada Bupati Indramayu Nina Agustina, S.H., M.H, C.R.A., karena sudah merealisasikan kebutuhan para pengguna jalan.

“Selaku Toko masyarakat, mewakili masyarakat menyampaikan ucapan terima kasih sedalam dalamnya terutama kepada Ibu Bupati Indramayu Nina Agustina, karena sudah mau menerima usulan kami dan langsung direalisasikan untuk pembangunan jalan Blok Dasir yang merupakan dambaan masyarakat para penguna jalan.” Ujarnya Sutara.

(Supriyadi)

  • Related Posts

    Ribuan Warga Indramayu Padati Sport Center untuk Saksikan Konser Marjinal

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Suasana malam akhir pekan di Indramayu semakin meriah dengan digelarnya konser band punk legendaris Tanah Air, Marjinal, berkolaborasi dengan artis lokal Siti Aliyah di Sport Center Indramayu, Sabtu,…

    Musim Haji 2025: Indramayu Berangkatkan Ribuan Jemaah, Ratusan Terkendala Pelunasan

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Memasuki musim haji tahun 2025 mendatang, Kabupaten Indramayu akan memberangkatkan 1768 orang calon jemaah haji. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Indramayu, Aghust Muhaimin. Menurut…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Ribuan Warga Indramayu Padati Sport Center untuk Saksikan Konser Marjinal

    • By Adm1n
    • April 20, 2025
    • 10 views
    Ribuan Warga Indramayu Padati Sport Center untuk Saksikan Konser Marjinal

    Musim Haji 2025: Indramayu Berangkatkan Ribuan Jemaah, Ratusan Terkendala Pelunasan

    • By Adm1n
    • April 20, 2025
    • 12 views
    Musim Haji 2025: Indramayu Berangkatkan Ribuan Jemaah, Ratusan Terkendala Pelunasan

    Petani Indramayu Masih Banyak yang Hidup di Bawah UMR

    • By Adm1n
    • April 20, 2025
    • 14 views
    Petani Indramayu Masih Banyak yang Hidup di Bawah UMR

    Sambut Panen Raya, Pemdes Telagasari Gelar Mapag Sri

    • By Adm1n
    • April 20, 2025
    • 12 views
    Sambut Panen Raya, Pemdes Telagasari Gelar Mapag Sri

    Bupati Lucky Hakim dan Baznas Salurkan Bantuan Korban Angin Puting Beliung

    • By Adm1n
    • April 20, 2025
    • 14 views
    Bupati Lucky Hakim dan Baznas Salurkan Bantuan Korban Angin Puting Beliung

    Silaturahmi Bersama 214 Kepala Sekolah, Bupati Lucky Hakim Tekankan Pentingnya Pendidikan Berkarakter

    • By Adm1n
    • April 20, 2025
    • 11 views
    Silaturahmi Bersama 214 Kepala Sekolah, Bupati Lucky Hakim Tekankan Pentingnya Pendidikan Berkarakter