Anggota DPRD Indramayu dari Fraksi PDIP, Berikan Bantuan Sembako ke Warga Desa Bugis

Anggota DPRD Indramayu dari Fraksi PDIP Berikan sembako pasca bencana angin puting beliung ke warga Desa Bugis (Foto: Supriyadi)

Indramayu//insanpenarakyat.com – Pasca bencana angin puting beliung, Anggota DPRD Indramayu dari Fraksi PDIP H.Edi Fauzi berikan bantuan sembako kepada warga , Desa Bugis , yang rumahnya diterpa angin puting beliung, Semin (17/3/2025).

Meski nilainya tak seberapa, namun Edi Fauzi berharap bantuan yang diberikannya terhadap warga yang terkena musibah tersebut, dapat meringankan beban mereka.

Saya turut belasungkawa terhadap warga yang rumahnya rusak oleh angin puting beliung dan Alhamdulillah tak menimbulkan korban jiwa. Semoga bantuan ini bisa meringankan bebannya”, ujar Edi.

Karena itu, kata Edi pihaknya sangat mengapresiasi kepada warga setempat, yang gerak cepat bahu membahu gotong royong membantu warga yang tertimpa musibah memperbaiki rumahnya.

”Bagus, terus pertahankan budaya gotong royong di lingkungan kita,”katanya.

” Insya Allah, saya akan berkoordinasi dengan Pemkab Indramayu, agar warga yang terkena musibah bisa dapat bantuan juga dari Pemkab” pungkas Edi Fauzi.

Diketahui, Akibat hujan deras yang dibarengi angin kencang mengakibatkan 207 rumah rusak berat dan ringan di , Desa Bugis ,Kecamatan Anjatan ,Kabupaten Indramayu , Jabar Minggu (16/3/2025) sekira pukul 16.00 WIB.

(Supriyadi)

  • Related Posts

    Obrolan dengan Pasutri Petani Indramayu di Hari Buruh

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Hijau hamparan sawah di Desa Unjungaris, Kecamatan Widasari, Kabupaten Indramayu kian menguning. Sebagian petaninya pun tampak sibuk panen padi di beberapa petak sawah. Kadnawi, buruh tani berusia 44…

    Jamaah Calon Haji Kabupaten Bandung Tiba di Embarkasi Indramayu Jabar

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Sebanyak 437 calon haji asal Kabupaten Bandung tiba di Embarkasi Haji Indramayu, Jawa Barat yang menjadi bagian dari kelompok terbang (kloter) pertama yang berangkat dari Bandara Kertajati untuk…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Obrolan dengan Pasutri Petani Indramayu di Hari Buruh

    • By Adm1n
    • May 1, 2025
    • 21 views
    Obrolan dengan Pasutri Petani Indramayu di Hari Buruh

    Jamaah Calon Haji Kabupaten Bandung Tiba di Embarkasi Indramayu Jabar

    • By Adm1n
    • May 1, 2025
    • 18 views
    Jamaah Calon Haji Kabupaten Bandung Tiba di Embarkasi Indramayu Jabar

    Bupati Indramayu Serahkan SK CPNS, Lucky Hakim: ASN Kudu Eman Ning Masyarakat

    • By Adm1n
    • April 30, 2025
    • 26 views
    Bupati Indramayu Serahkan SK CPNS, Lucky Hakim: ASN Kudu Eman Ning Masyarakat

    196 Kendaraan Masih Dicari, BKAD melalui Bidang BMD Optimalkan Penulusuran Baik Administrasi Maupun Fisik

    • By Adm1n
    • April 29, 2025
    • 32 views
    196 Kendaraan Masih Dicari, BKAD melalui Bidang BMD Optimalkan Penulusuran Baik Administrasi Maupun Fisik

    Bupati Lucky Hakim dan Dirjen Kemendikbud Kunjungi Situs Dampuawang, Temukan 13 Gumuk Tinggalan Masa Lalu

    • By Adm1n
    • April 27, 2025
    • 27 views
    Bupati Lucky Hakim dan Dirjen Kemendikbud Kunjungi Situs Dampuawang, Temukan 13 Gumuk Tinggalan Masa Lalu

    Camat Mengukuhan Perpanjangan Masa Jabatan BPD Desa, Kecamatan Kedokan Bunder

    • By Adm1n
    • April 25, 2025
    • 40 views
    Camat Mengukuhan Perpanjangan Masa Jabatan BPD Desa, Kecamatan Kedokan Bunder