Aksi Marching Band Ramaikan Indramayu Fiesta 2024

Indramayu//insanpenarakyat.com – Puluhan Marching Band dari berbagai sekolah meramaikan rangkaian Indramayu Fiesta yang diselenggarakan di Sport Center Indramayu, Minggu (23/6/2024).

Pada kesempatan tersebut, Bupati Indramayu, Nina Agustina bersama seluruh jajaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Indramayu menyaksikan langsung aksi Marching Band.

Penampilan dari para pelajar SD, SMP, SMA dan SMK se-Kabupaten Indramayu yang penuh kompak dan penuh semangat, pun disaksikan oleh ribuan masyarakat Kabupaten Indramayu yang antusias menonton berdecak kagum.

Sementara, Bupati Nina Agustina menyambut baik dan sangat mengapresiasi digelarnya event tersebut.

Menurut Bupati Nina, kegiatan tersebut menjadi bagian penting bagi bidang pendidikan karena kedudukannya dapat menjadi media guna mengembangkan potensi para siswa.

“Pada kegiatan marching band yang terselenggara ini diharapkan dapat mengajak antar generasi muda untuk berkepribadian positif, baik pribadi maupun bermasyarakat sehingga dapat mengharumkan Kabupaten Indramayu untuk mewujudkan Indramayu Bermartabat.

(Yasin)

  • Related Posts

    Dukung Sekolah Rakyat, Lucky Hakim Berjuang Untuk Pendidikan Indramayu

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Bupati Indramayu Lucky Hakim berupaya meningkatkan kualitas pendidikan pada Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, salah satunya mendirikan sekolah rakyat yang digagas Kementerian Sosial. “Saya tahu betul Indramayu sangat membutuhkan…

    Sinergi Lintas Sektoral Sukseskan Operasi Ketupat Lodaya 2025

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Kepolisian Resor (Polres) Indramayu menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) lintas sektoral dalam rangka pengamanan Hari Raya Idulfitri 1446 H/2025. Acara tersebut berlangsung di Aula Atmani Wedhana Polres Indramayu, Senin,…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Dukung Sekolah Rakyat, Lucky Hakim Berjuang Untuk Pendidikan Indramayu

    • By Adm1n
    • March 17, 2025
    • 3 views
    Dukung Sekolah Rakyat, Lucky Hakim Berjuang Untuk Pendidikan Indramayu

    Sinergi Lintas Sektoral Sukseskan Operasi Ketupat Lodaya 2025

    • By Adm1n
    • March 17, 2025
    • 3 views
    Sinergi Lintas Sektoral Sukseskan Operasi Ketupat Lodaya 2025

    Ngobrol Bareng Wabup Syaefudin, Mahasiswa dan Pemkab Sinergi untuk Masa Depan Indramayu

    • By Adm1n
    • March 17, 2025
    • 4 views
    Ngobrol Bareng Wabup Syaefudin, Mahasiswa dan Pemkab Sinergi untuk Masa Depan Indramayu

    Bertemu PC Ansor Indramayu, Wakil Bupati Syaefudin Bahas Peran Pemuda dalam Pembangunan

    • By Adm1n
    • March 17, 2025
    • 3 views
    Bertemu PC Ansor Indramayu, Wakil Bupati Syaefudin Bahas Peran Pemuda dalam Pembangunan

    Anggota DPRD Indramayu dari Fraksi PDIP, Berikan Bantuan Sembako ke Warga Desa Bugis

    • By Adm1n
    • March 17, 2025
    • 11 views
    Anggota DPRD Indramayu dari Fraksi PDIP, Berikan Bantuan Sembako ke Warga Desa Bugis

    Bupati Lucky Hakim Kunjungi Korban Bencana Puting Beliung Desa Bugis, Pastikan Penanganan Cepat dan Tepat

    • By Adm1n
    • March 17, 2025
    • 62 views
    Bupati Lucky Hakim Kunjungi Korban Bencana Puting Beliung Desa Bugis, Pastikan Penanganan Cepat dan Tepat