Peringati Hari Pramuka Ke-63 Kwartir Ranting Karangampel Gelar Upacara di Lapangan SD NU Kampus Hijau Kaplongan

Indramayu//insanpenarakyat.com – Memperingati Hari jadi Pramuka yang Ke – 63, Kwartir Ranting Gerakan Pramuka Kecamatan Karangampel menggelar upacara di lapangan SD Nu Yayasan Darul ma’arif Kaplongan Kecamatan Karangampel Kabupaten Indramayu, Rabu (14/08/2024).

Upacara di pimpin langsung oleh Camat Karangampel, Roshadian Purnama, SH. dan dihadiri oleh Dewan RI Partai PKB H. Dedi Wahidi, Juga segenap pengurus Pramuka tingkat Kecamatan Karangampel, Kapolsek Karangampel AKP, Suprapto. Kuwu – Kuwu Sekecamatan Karangampel Kegiatan upacara hikmat dan lancar, Adapun tema di Hari jadi ke -63 Pramuka yaitu “Pramuka berjiwa Pancasila penjaga Negara Kesatuan Republik Indonesia”.

Dalam sambutan Ketua Kwartir Ranting Nasional, Roshadian Purnama, SH. Menyampaikan” Hari ini 14 Agustus 2024 segenap anggota Gerakan Pramuka Indonesia bersuka cita, Karena organisasi pendidikan kepanduan Praja Muda Karena yang kita cintai genap berusia 63 tahun, Memperingati hari Pramuka merupakan wujud rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas nikmat dan berkah dapat berkembang bersama Gerakan Pramuka “tutur Roshadian Purnama, SH.

Tema hari Pramuka dan peringatan 63 tahun Gerakan Pramuka saat ini yaitu” Pramuka berjiwa Pancasila penjaga Negara Kesatuan Republik Indonesia “, tema ini menunjukkan tekad untuk terus mengabdi tanpa batas di berbagai bidang.

” Pengabdian yang kita lakukan adalah bagian dari pendidikan didalam Gerakan Pramuka, semua bentuk pengabdian yang kita lakukan sejalan dengan kode kehormatan yaitu Dwi Satya dan Dwi Darma untuk Pramuka Siaga serta Tri Satya dan Dasa Darma untuk golongan Pramuka lainya, semua kode kehormatan Gerakan Pramuka itu ditekankan pentingnya bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, yang antara lain diwujudkan dengan saling menolong dalam semangat persaudaraan tanpa membeda – bedakan suku, agama, ras, dan antar golongan “ungkapnya.

(Dulyaman)

  • Related Posts

    Guru di Indramayu Wajib Ada di Teras Sekolah Saat Istirahat, Awasi Murid dan Cegah Bullying

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Meninggalnya murid sekolah dasar di Indramayu menjadi sorotan banyak pihak. Murid kelas 3 SD di Kecamatan Lelea, Indramayu, itu disebut-sebut menjadi korban bullying atau perundungan. Sebelumnya korban dikeroyok…

    Warga Indramayu Yang Ijazahnya Masih Ditahan Pihak Sekolah, Kini Bisa Diambil Gratis

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Bagi warga Indramayu yang ijazahnya masih ditahan pihak sekolah, kini sudah bisa diambil. Hal ini sesuai dengan instruksi dari Dinas Pendidikan Jawa Barat dalam surat edaran Dinas Pendidikan…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Bupati Lucky Hakim dan Dirjen Kemendikbud Kunjungi Situs Dampuawang, Temukan 13 Gumuk Tinggalan Masa Lalu

    • By Adm1n
    • April 27, 2025
    • 7 views
    Bupati Lucky Hakim dan Dirjen Kemendikbud Kunjungi Situs Dampuawang, Temukan 13 Gumuk Tinggalan Masa Lalu

    Camat Mengukuhan Perpanjangan Masa Jabatan BPD Desa, Kecamatan Kedokan Bunder

    • By Adm1n
    • April 25, 2025
    • 28 views
    Camat Mengukuhan Perpanjangan Masa Jabatan BPD Desa, Kecamatan Kedokan Bunder

    Wujud Toleransi, Forkopimcam Losarang Sambut Kedatangan Bhiksu Thudong

    • By Adm1n
    • April 24, 2025
    • 31 views
    Wujud Toleransi, Forkopimcam Losarang Sambut Kedatangan Bhiksu Thudong

    Tingkatkan Strategi, Penyuluh Agama se-Indramayu Siap Sosialisasikan Pencegahan Perkawinan Anak

    • By Adm1n
    • April 24, 2025
    • 27 views
    Tingkatkan Strategi, Penyuluh Agama se-Indramayu Siap Sosialisasikan Pencegahan Perkawinan Anak

    Terima Manajamen Polytama, Lucky Hakim-Syaefudin Terus Wujudkan Indramayu Ramah Investasi

    • By Adm1n
    • April 24, 2025
    • 27 views
    Terima Manajamen Polytama, Lucky Hakim-Syaefudin Terus Wujudkan Indramayu Ramah Investasi

    Terima Aksi, Wabup Minta Jaga Kondusifitas Daerah Demi Investasi di Indramayu

    • By Adm1n
    • April 24, 2025
    • 29 views
    Terima Aksi, Wabup Minta Jaga Kondusifitas Daerah Demi Investasi di Indramayu