Forum Warga Desa Temiyangsari Demo Limbah Peternakan Ayam Petelur

Indramayu//insanpenarakyat.com – Ratusan warga Desa temiyangsari, Kecamatan Kroya berunjuk rasa mengecam pencemaran lingkungan oleh PT Manggis. Limbah perusahaan peternakan ayam ini menimbulkan banyak lalat dan menyebabkan warga terganggu .

Kordum aksi, Jamal Wibisono mengatakan, warga blok gebur , Desa temiyangsari, terganggu aktivitas produksi dari PT Manggis “Kami menuntut PT Manggis jangan sampai menimbulkan polusi saat berproduksi,” kata Jamal, (19/12/2024).

Menurut Jamal, limbah PT Manggis mencemari lingkungan yang berdampak pada kesehatan warga. Banyak warga merasakan terganggu banyaknya lalat akibat limbah perusahaan.

“Ada lima Rt yang terdampak pencemaran lingkungan ini,”ujarnya. 

Akhir pihak perusahaan PT manggis kemudian mengundang beberapa perwakilan pengunjuk rasa untuk membahas masalah tersebut.

Menurut Jamal sebagai ketua Aksi mengagendakan mediasi dengan pihak perusahaan pada senin 21 Desember 2024.

“Tuntutannya juga wajar masalah polusi. Sementara ini tuntutan warga kami tampung dan kami agendakan untuk mediasi pada Senin mendatang,” ucapnya.

(Supriyadi)

  • Related Posts

    Jalan Lingkungan Warga Blok Budiraja Desa Pringgacala Dicor Beton

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Warga yang tinggal di Blok Budiraja Desa Pringgacala Kecamatan Karangampel Kabupaten Indramayu, tampak sumringah. Pasalnya, jalan lingkungannya telah dicor beton oleh Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Indramayu melalui Dinas…

    Sosialisasi Lisdes, 68 Rumah di Desa Tanjungkerta, Melaksanakan Zoom Meeting

    Indramayu//insanpenarakyat.com – Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Jawa Barat bekerja sama dengan PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Jawa Barat terus menggencarkan sosialisasi Program Jabar Caang…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Jalan Lingkungan Warga Blok Budiraja Desa Pringgacala Dicor Beton

    • By Adm1n
    • July 9, 2025
    • 6 views
    Jalan Lingkungan Warga Blok Budiraja Desa Pringgacala Dicor Beton

    Sosialisasi Lisdes, 68 Rumah di Desa Tanjungkerta, Melaksanakan Zoom Meeting

    • By Adm1n
    • July 8, 2025
    • 82 views
    Sosialisasi Lisdes, 68 Rumah di Desa Tanjungkerta, Melaksanakan Zoom Meeting

    Pernyataan Pers: Menjaga Akurasi dan Etika Jurnalisme di Tengah Arus

    • By Adm1n
    • July 5, 2025
    • 164 views
    Pernyataan Pers: Menjaga Akurasi dan Etika Jurnalisme di Tengah Arus

    Pemdes Dadap Bangun Jalan Lingkungan Pemukiman

    • By Adm1n
    • July 5, 2025
    • 39 views
    Pemdes Dadap Bangun Jalan Lingkungan Pemukiman

    Memanas, Setelah Gedung Pers, Kini Giliran Surat Pengosongan Gedung PDIP, Sirajudin: Jika Demi Keadilan, Jangan Tebang Pilih!

    • By Adm1n
    • July 4, 2025
    • 44 views
    Memanas, Setelah Gedung Pers, Kini Giliran Surat Pengosongan Gedung PDIP, Sirajudin: Jika Demi Keadilan, Jangan Tebang Pilih!

    Ratusan Insan Pers Bekasi Raya Desak KDM Klarifikasi Terkait Statemen Tidak Ingin Kerjasama Dengan Media

    • By Adm1n
    • July 4, 2025
    • 38 views
    Ratusan Insan Pers Bekasi Raya Desak KDM Klarifikasi Terkait Statemen Tidak Ingin Kerjasama Dengan Media