UPP Saber Pungli Kabupaten Indramayu Dukung Peluncuran Film Edukasi Pencegahan Pungli
Indramayu//insanpenarakyat.com – Unit Pemberantasan Pungli (UPP) Saber Pungli Kabupaten Indramayu bersama dengan perwakilan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Indramayu mengikuti rapat persiapan peluncuran film berjudul ‘Hantu Sekolah’ yang digagas oleh…
Tingkatan Kapasitas Kuwu, Bupati Nina: Kuwu Garda Terdepan Pembangunan!
Indramayu//insanpenarakyat.com – Pemerintahan di semua tingkatan tidak akan berjalan dengan baik jika tidak saling sinergi antara satu dengan lainnya terutama dalam melayani masyarakat. Untuk lebih mengoptimalkan tata kelola pemerintahan tersebut,…
Terpantau LKPP, Pengadaan Barang dan Jasa di Pemkab Indramayu Selalu Ikuti Regulasi
Indramayu//insanpenarakyat.com – Penentuan dalam pemenang tender proyek pemerintah saat ini dilakukan secara digital melalui Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP). Hal itu sudah diatur dalam PP No. 93 Tahun 2022…
Pemkab Indramayu Berdayakan UMK Agar Bisa Ekspor
Indramayu//insanpenarakyat.com – Produk-produk Usaha Mikro Kecil (UMK) sebenarnya memiliki potensi yang sangat besar untuk menembus pasar ekspor. Hanya saja, masih banyak yang tidak tahu dan tidak memahami cara atau celah…
Bupati Nina Agustina dan IPSI Kembangkan Indramayu Sebagai Daerah Pencak Silat
Indramayu//insanpenarakyat.com – Bupati Nina Agustina bersama Ikatan Pencak Silat Seluruh Indonesia (IPSI) Cabang Indramayu bertekad menjadikan Indramayu sebagai daerah Pencak Silat. Tekad kuat tersebut terungkap ketika berlangsung Audensi Pengurus Cabang…
Terima Kunjungan Siswa SESKOAD, Bupati Indramayu Perkuat Sinergitas Pemkab Dengan TNI
Indramayu//insanpenarakyat.com – Bupati Indramayu Nina Agustina didampingi Sekretaris Daerah Kabupaten Indramayu, Aep Surahman menerima kunjungan siswa Sekolah Staf dan Komando Angkatan Darat (SESKOAD) bertempat di Pendopo Kabupaten Indramayu, Kamis (4/7/2024).…
Transformasi Kawasan Pesisir Indramayu Dengan Aksi Bersih Pantai dan Laut, Bupati Nina Agustina Siapkan Kapal Keruk Senilai 15 Miliar Untuk Normalisasi 14 Muara Sungai
Sebagai pelajar yang ada di daerah pesisir, Warnoto amat mencintai pantai dan laut. Ia selalu rindu akan kawasan pantai yang indah dan bersih. Namun, ia tidak mampu untuk melakukannya sendiri…
Bupati Indramayu Salurkan Bantuan Pembangunan Masjid dan Mushola di Desa Sukareja
Indramayu//insanpenarakyat.com – Bupati Indramayu Nina Agustina kembali serahkan bantuan semen di Masjid Jami Al Muhajirin dan Musala Baitul Ismail Desa Sukareja, Kecamatan Balongan. Bantuan tersebut diberikan guna mempercepat pembangunan fasilitas…
Camat Lelea Bersuling di Mushola Nurul Hasanah
Indramayu//insanpenarakyat.com – Dalam rangka mendukung 10 program unggulan Bupati Indramayu Hj. Nina Agustina, Camat Lelea Achmad Fauzie Romdhon, S.Sos.,M.Si bersama Tim Kecamatan Lelea melaksanakan kegiatan Berjamaah Subuh Keliling (Bersuling) di…
Hindari Gagal Tanam, Bupati Nina Agustina Pastikan Irigasi Masuk Ke Sawah Petani
Indramayu//insanpenarakyat.com – Ratusan petani dari Blok Darim Desa Kendayakan Kecamatan Terisi dan Desa Puntang Kecamatan Losarang tumbuh asa untuk menanam padi dan menikmati hasil panennya. Harapan besar itu muncul setelah…


