Pjs. Bupati Indramayu Apresiasi Warga Balongan Ubah Sampah Menjadi Aneka Kerajinan Bernilai Ekonomis

Indramayu//insanpenarakyat.com – Warga Desa Balongan sangat kreatif dalam mengelola sampah. Dengan membentuk Bank Sampah ‘Wiralodra’ warga mampu mengolah sampah menjadi aneka kerajinan, bahkan bernilai ekonomis. Kehadiran Bank Sampah ‘Wiralodra’ dibawah…

Diskominfo Indramayu Mantapkan Langkah Menuju WBK dan WBBM

Indramayu//insanpenarakyat.com – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Indramayu menggelar penandatanganan komitmen bersama untuk mewujudkan pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan…

Sebanyak 6,900 Berbagai Jenis Pohon Akan di Tanam Oleh PT KPI Balongan Sebagai Ganti Pengalihan Jalan Umum

Indramayu//insanpenarakyat.com – Rencana pembuatan bufferzone atau wilayah penyangga kilang Balongan yang bebas dari aktifitas warga terus dikerjakan oleh PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) RU VI Sabtu (19/10/2024). Area Buffer zone…

Nanang ” Kayaknya Lucky Sudah Kehabisan Materi Kampanye Sehingga Lupa Dan Bikin Hoaks Ke Masyarakat Indramayu”

Indramayu//insanpenarakyat.com – Beredarnya video kampanye calon bupati Indramayu Lucky Hakim di Desa Karangsong yang menyebut program Dokmaru merupakan singkatan Dodok Mangan Turu, banyak diketawakan oleh masyarakat. Pasalnya, masyarakat sudah merasakan…

GM RU VI Balongan Lakukan Visitasi Mitra Binaan TJSL Indramayu

Indramayu//insanpenarakyat.com – General Manager PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Refinery Unit VI Balongan Yulianto Triwibowo melakukan visitasi ke lokasi kelompok mitra binaan program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL). Lokasi…

Pjs. Bupati Indramayu Pacu Bappeda Litbang untuk Berinovasi

Indramayu//insanpenarakyat.com – Setiap daerah memiliki pendekatan yang berbeda terhadap isu-isu strategis, oleh karena itu Penjabat Sementara (Pjs.) Bupati Indramayu, Dr. H. Dedi Taufik, M.Si memberikan dorongan semangat kepada para pegawai…

Komitmen di Bidang Sertifikasi, Putra Asli Indramayu Ade Syaekudin Terima Penghargaan Dari Mabes TNI AL

Indramayu//insanpenarakyat.com – Putra asli Indramayu, Ade Syaekudin kembali mengharumkan nama daerahnya setelah menerima penghargaan bergengsi dari Mabes TNI Angkatan Laut (TNI AL). Ade dianugerahi penghargaan Brivet Surveyor Dinas Kelaikan Materil…

Ratusan Tukang Becak, Supir Angkot Hingga Juru Parkir Dukung Nina – Tobroni

Indramayu//insanpenarakyat.com – Ratusan tukang becak, sopir angkot, hingga juru parkir hari ini berdatangan ke Posko Pemenangan Nina Agustina-Tobroni di Jalan Soekarno-Hatta Indramayu, Kamis (17/10/2024). Mereka ingin menyampaikan dukungannya untuk Paslon…

Kantor Pertanahan Kembali Serahkan 15 Sertipikat Tanah Aset Pemkab Indramayu

Indramayu//insanpenarakyat.com – Pemerintah Kabupaten Indramayu mengamankan kepemilikan aset daerah Kabupaten Indramayu sebanyak 15 bidang tanah yang menjadi aset daerah dengan menerima sertipikat dari Kantor Pertanahan Kabupaten Indramayu.Penyerahan Sertipikat Hak Atas…

Miliki Taman Kehati, Indramayu Terus Tingkatan Kualitas Lingkungan

Indramayu//insanpenarakyat.com – Taman Keanekaragaman Hayati (Taman Kehati) adalah suatu kawasan pencadangan sumber daya alam hayati lokal di luar kawasan hutan yang mempunyai fungsi konservasi. Taman Kehati merupakan upaya untuk menyelamatkan…